Unik, Ternyata ada Hari Menelan Pedang Sedunia

Selasa, 26 Februari 20130 komentar


Ada sebuah hari untuk merayakan aksi menelan pedang yang bisa diikuti oleh siapa saja yang ada di seluruh dunia dan bisa dilakukan di rumahnya masig masig.

Aksi menelan pedang merupakan aksi yang sangat berbahaya dan ekstrem hanya orang orang yang sudah terlatihlah yang bisa melakukanya biasa mereka adalah bagain dari sirkus yang mempertontonkan aksi aksi ekstrem.

Jumlah orang yang bisa melakukan aksi ekstrem ini di dunia memang tidak diketahui berapa jumlahnya namun tahukah kamu ternyata aksi menelan pedang ini juga memiliki hari perayaan dan acara untuk merayakannya yang akan di ikuti oleh para penelan pedang yang ada di dunai.

Acara peryaan menelan pedang biasa dilakukan pada setiap Sabtu terakhir di bulan Februari sebagai “World Sword Swallowers Day” dan untuk tahun ini ternyata acara ini sudah masuk ke tahun yang ketujuh dan diadakan pada tanggal 23 Februari 2013 lalu dan di ikuti oleh 200 peseta penelan pedang.

Acara ini diusatkan di sebuah Museum Ripley’s para penelan pedang akan melakukan aksinya pada pukul 2:23 siang mereka akan menalan pedang selama 24 jam ful. Bagi para penelan pedang yang ingin merayakan hari menelan pedang ini juga bisa dilakukan dirumah mereka masing masing.

Aksi nekat menelan pedang massal ini dilakukan untuk memperingati atraksi kuno yang dilahirkan di era sebelum masehi oleh rakyat India.
Share this article :
 
Support : Zv-eLite | TipSeoFriendly | Top Five
Copyright © 2011. TOP FIVE - All Rights Reserved
Template Created by Zv-eLite .com Published by Septa Praseya Hanafi
Proudly powered by Blogger