5 Makanan yang kaya akan Gizi

Minggu, 27 Januari 20130 komentar

Top 5- Hidup sehat merupakan tujuan semua orang maka dari itu kita harus makan makanan yang akan dengan gizi,,
Berikut ini adalah 5 Makanan yang kaya akan Gizi :

1. Rumput laut

Rumput laut dulunya jarang digunakan untuk bahan makanan namun karena banyak nutrisi yang terkadung didalamnya kini rumput laut sudah banyak dikonsumsi manusia. Kandungan anti oksidan yang ada didalamnya sangat baik untuk membuang racun dalam tubuh selain itu rumput laut juga banyak mengandung protein dan mineral menyehatkan.

2. Kale

Kale adalah makanan paling bernutrisi karena mengandung mineral, vitamin, serat, asam amino, sekaligus antioksidan. Kombinasi nutrisi tersebut ampuh menurunkan inflamasi dan mencegah penyakit, salah satunya kanker.

3. Coklat

Banyak orang yang suka makan coklat ternyata coklat merupakan makanan yang banyak nutrisi dan kaya akan anti oksidan namun jangan salah memilih coklat sebab tidak semua coklat baik hanya coklat okelat hitam minimal 70 persen yang banyak mengandung mineral, vitamin, dan antioksidan di dalamnya.

4. Brokoli

Brokoli merupakan makanan yang memang sudah sering disebutkan sebagai sayuran yang paling menyehatkan. Pasalnya brokoli mengandung segudang nutrisi yang membantu lancarnya pencernaan dan menurunkan risiko kanker.

5. Bayam

Tahu tidak kenapa popye malan bayam karena bayam banyak mengandung nutrisi sehinga bisa membuat tubuh manusia menjadi kuat didalam bayam banyak mengandung protein dan kaya akan serat yang membantu pembentukan otot dalam tubuh. Namun ingat, pilih bayam segar dan bukan dikemas dalam bentuk kalengan.

itulah makanan yang mengandung gizi yang luar biasa
Share this article :
 
Support : Zv-eLite | TipSeoFriendly | Top Five
Copyright © 2011. TOP FIVE - All Rights Reserved
Template Created by Zv-eLite .com Published by Septa Praseya Hanafi
Proudly powered by Blogger