5 Fakta Unik Mengenai Negara VATIKAN " Negara Kecil Didunia"

Sabtu, 20 April 20130 komentar

Vatikan

1 : Negara dengan luas negaranya yang terbilang kecil 

Tidak dipungkiri lagi.. bahwa  negara ini memang memiliki luas yang bisa dibilang kecil.. 
Bahkan.. Negara ini tidak lebih luas dari Yogyakarta lho.. 


2 : Negara yang memiliki PERATURAN yang terbilang ADIL 

Kedua negara ini memiliki peraturan yang terbilang cukup ANEH lohh sob.. 

Salah satu contoh dari peraturan VATIKAN adalah 

- bahwa penduduk disana tidak berkewarganegaraan yang tetap.. 
penjelasan'a begini.. warga negara vatikan adalah warga yang menetap atau berkerja di Vatikan itu sendiri.. 
jadi.. status kewarganegaraan itu bisa hilang jika masa kerja telah usai. 

- Negara ini tidak memungut pajak 

Yup.. peraturan ini disebabkan karena Vatikan adalah ketua dari penganut Katolik  ( Negara yang menjunjung tinggi Agama ) 

3 : Negara ini tidak memiliki pemimpin negara seperti negara lain 

Negara ini dipimpin oleh seorang PAUS yang dipilih untuk menjadi pemimpin Vatikan sampai nafas terakhir'a... 

4 : Pasukan pengaman (Bayaran) 

Tahukah kamu? setiap ada sebuah perayaan yang terjadi di Vatikan.. 
maka sang PAUS akan dijaga oleh beberapa orang yang ternyata adalah Pasukan Bayaran. 

5 : Negara ini menyimpan **BUKU LEGENDA** 

Yupz.. kenapa saya bilang LEGEND BOOK? 
karena menurut saya buku ini adalah harta yang tak ternilai milik Vatikan.. 

Buku Legenda ini adalah sebuah buku yang diciptakan oleh sebuah TOKOH yang sangat berpengaruh bagi dunia Teknologi dll.. yang berisi tentang Prinsip kerja berbagai alat seperti Pesawat dll. 
Share this article :
 
Support : Zv-eLite | TipSeoFriendly | Top Five
Copyright © 2011. TOP FIVE - All Rights Reserved
Template Created by Zv-eLite .com Published by Septa Praseya Hanafi
Proudly powered by Blogger