cara untuk meningkatkan google sitelink anda dapat melakukan cara cara dibawah ini:
- Membuat blog lebih SEO Friendly
Point ini bisa sobat lakukan seperti mengganti template seo friendly, - Daftarkan blog/website sobat ke Google Webmaster Tools
Point ini yang wajib hukumnya, karena dengan google webmaster tools kita akan lebih mudah mengontrol perkembangan blog kita. Banyak fasilitas/tools yang tersedia disana, Misal :
Site configuration menyakup Sitemaps, Crawler Acces, Sitelink dll. Usahakan jangan ada duplikat konten atau duplikat lainnya, karena itu berpengaruh untuk mendapatkan Google sitelinks - Buatlah Navigasi blog yang penting
Navigasi blog adalah hal paling utama yang paling berpengaruh untuk mendapatkan Google Sitelinks. Gunakanlah menu-menu yg terstruktur dengan baik dan dapat dibaca dengan baik pula oleh google search engine. Hindari penggunaan navigasi yg banyak mengandung javascript. Sobat dapat menggunakan menu-navigasi dengan struktur HTML untuk mendukung sitelinks website. Untuk membuat navigasi blog yang baik - Jangan terlalu berlebihan memasang Label sebagai bagian utama menu
Mengapa para bloggers disarankan agar tidak terlalu berlebihan memasang label sebagai bagian utama? pertanyaan sepanjang itu tapi jawabnya hanya singkat, karena label tidak terdeteksi google search engine. Untuk membuat kumpulan posting atau sejenisnya, buatlah halaman posting atau halaman statis dan pasang url serta anchor textnya. - Stabilitas keyword di hasil pencarian berpengaruh besar
Kalau diperhatikan, rata-rata google sitelinks memiliki keyword yg sangat identik dengan suatu blog/website. Artinya, optimasi link dan keyword sangat kuat. saya sarankan untuk terus memperkuat keyword tersebut dengan link building hingga akhirnya keyword tersebut melekat dan menjadi nama identik bagi suatu blog/website - Pemasangan meta tag di blog juga berpengaruh
Pemasangan meta tag di blog juga berpengaruh sob, jadi gunakanlah meta tag yang mengandung keyword yang sedang dioptimasikan. Jangan lupa, susun kembali meta tag descriptionnya agar terlihat rapi sehingga memiliki keterkaitan dengan suatu blog/website. - Tingkatkan traffic dari suatu blog/website
Banyak juga yang bilang bahwa traffic suatu blog/website juga berpengaruh untuk mendapatkan google sitelinks. Tapi menurut saya, point menintkakan traffic tidak terlalu berpengaruh alias sedikit. Coba deh sobat lihat blog/website yang trafficnya tinggi, tetapi masih ada yang belum mendapatkan google sitelinks. - Posisi SERP dari blog sobat juga berpengaruh
- ternyata posisi serp blog sobat juga berpengaruh untuk mendapatkan google sitelinks, semakin besar CTR (click through rate) yg menuju blog/website, semakin besar pula kemungkinan mendapatkan sitelinks. Untuk mengetahui ctr menuju blog/website, sobat bisa gunakan jasa dari situs Google Analyticts
- Keep posting dan tetap berdoa
Jika point ini yaitu berdoa tidak dilaksanakan, ke-8 point diatas akan sia-sia. Karena, setelah berusaha, sobat harus berdoa dan meminta pertolongan kepada tuhan yang maha kuasa agar mendapatkan yang sobat inginkan